Potret Keadilan di era Jokowi: Jonru diborgol, Koruptor Kelas Kakap BLBI Disambut Bak Tamu Negara
Loading...
"..Indahnya keadilan di negeri ini, Jonru diborgol dan koruptor kelas kakap skandal BLBI diperlakukan dengan hormat...Jokowi hebat... (``,)".
Demikian twit seorang aktivis @iyutVB mengomentari perlakuan berbeda saat penahanan Jonru dengan diborgol, sementara seorang koruptor kelas kakap BLBI yang telah rugikan negara Rp 4,58 Triliun diperlakukan dengan sangat.. sangat.. dan sangat TERHORMAT.
Hasil Audit BPK, Kerugian Negara Korupsi BLBI Capai Rp 4,58 Triliun
Koruptor kelas Kakap BLBI ini adalah SAMADIKUN HARTONO, seorang pengusaha keturunan Tionghoa yang bernama asli Ho Sioe Kun. Presiden Direktur Bank Modern yang menyelewengkan dana BLBI pada tahun 1998. Lalu kabur jadi buron pada 2003 selama 13 tahun.
Pada 21 April 2016, akhirnya berhasil ditangkap di luar negeri dan dibawa ke tanah air. Disitulah terlihat perlakuan istimewa pemerintah terhadap buronan koruptor kelas kakap ini.
Buronan 13 Tahun BLBI Disambut Bak Tamu Negara
Samadikun mendapatkan perlakuan istimewa setelah ditangkap sebagai buronan 13 tahun. Adapun keistimewaan itu diantaranya Samadikun tidak diborgol, disambut Jaksa Agung Muhammad Prasetyo di VIP Bandara Halim Perdanakusumah, dibawa dari China ke Jakarta menggunakan pesawat mahal atau nonkomersil.
Samadikun Hartono tiba di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Kamis (21/4/2016) malam, sekitar pukul 22.00 WIB, dengan menumpang pesawat jet carteran bernomor penerbangan VJT 479 D. Tak terlihat guratan kelelahan di wajahnya, meski telah menempuh penerbangan selama lebih lima jam dari Cina.
Sebaliknya, pria berusia 68 tahun ini terlihat berjalan tenang di samping Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Sutiyoso.
Di depan ruang Very Important Person (VIP), mereka disambut rombongan Jaksa Agung HM Prasetyo.
Link:
BANDINGKAN dengan seorang JONRU. Emangnya berapa TRILIUN kerugian negara yang telah dikorup Jonru?
Inilah potret KEADILAN di era sekarang.
...Indahnya keadilan di negeri ini, Jonru diborgol dan koruptor kelas kakap skandal BLBI diperlakukan dengan hormat...Jokowi hebat... (``,) pic.twitter.com/pKiwEHQ9Be— Buruh, Bersatulah..! (@iyutVB) 3 Oktober 2017
loading...
loading...